Tragis! Kebakaran Maut saat Sahur, Pemilik Ruko Tewas Terjebak di Kamar Lantai 2

Ardi Wiriya
Kebakaran ruko di Samarinda saat sahur menewaskan pemilik yang terjebak di kamar. Api cepat membesar, keluarga histeris saat evakuasi. Foto evakuasi korban. iNews TV/Ardi Wiriya

Menurut dia, petugas pemadam kebakaran berusaha keras memadamkan kobaran api. Namun, keberadaan banyak kaleng cat yang mudah terbakar serta kepulan asap hitam pekat menyulitkan proses pemadaman. Setelah berjuang selama dua jam, api akhirnya berhasil dikendalikan.

Dinas Pemadam Kebakaran belum bisa memastikan penyebab kebakaran tersebut. 

"Belum dapat dipastikan penyebab utama kebakaran. Saat ini, pihak kepolisian tengah melakukan penyelidikan lebih lanjut dan telah memasang garis polisi di lokasi kejadian," kata dia. 



Editor : Suriya Mohamad Said

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network