get app
inews
Aa Text
Read Next : Gubernur Kaltim Ingatkan: Kendaraan Dinas Tidak untuk Mudik dan Liburan

Rudy Mas’ud dan Andi Harun nampak Mesra di Peresmian Masjid dan Ponpes Aubrey.

Senin, 14 Oktober 2024 | 13:07 WIB
header img
Rudy Mas’ud dan Andi Harun nampak Mesra di Peresmian Masjid dan Ponpes Aubrey. (Foto : Maskaryadiansyah/iNews.id)

Lebih lanjut, Andi Harun meyakini bahwa Rudy Mas'ud akan menjadi pemimpin yang berhasil di masa depan, dengan komitmen terhadap pembangunan dan majelis-majelis Rasulullah SAW di Kaltim.

"Insya Allah, jika Pak Haji Rudy suatu hari memimpin, beliau akan terus memakmurkan dan mendukung majelis-majelis Rasulullah SAW di Kaltim," tegas Andi.

Rudy Mas'ud, yang hadir sebagai tamu undangan, juga memberikan tanggapan positif atas doa dan dukungan dari Andi Harun. Ia pun menyampaikan terima kasih dan mendoakan kesuksesan Andi Harun dalam Pilwali Samarinda.

"Alhamdulillah, kami saling mendoakan agar semuanya berjalan dengan lancar dan sukses. Kebetulan saja saya bertemu beliau di sini saat menghadiri Maulid," ujar Rudy saat diwawancarai awak media setelah meninggalkan acara maulid akbar Nabi Muhammad SAW.

Rudy Mas'ud menambahkan bahwa hubungannya dengan Andi Harun tetap baik, karena Partai Golkar juga mendukung Andi Harun dalam Pilwali Samarinda.

Editor : Maskaryadiansyah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut